Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya menerima penghargaan terbaik 1 (satu) se- Kalimantan Tengah dari Balai Bahasa Kalimantan Tengah
Kamis, 3 November 2021 Kepala Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya menerima penghargaan terbaik 1 (satu) se- Kalimantan Tengah dari Balai Bahasa Kalimantan Tengah terkait Lembaga dalam pengutamaan Bahasa Negara di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalimantan Tengah. Piagam penghargaan tersebut diterima langsung oleh Plt Kepala Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya Bapak Jayani, S.Pd., M.Si
Beri Komentar
Ingin memberikan tanggapan?Jangan Sungkan!