๐—ฆ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—บ ๐—ฆ๐—ฒ๐—ต๐—ฎ๐˜ Penyelidikan Epidemiologi Campak Bertujuan Untuk Mencegah Perluasan Penularan Deteksi Dini Lebih…

๐—ฆ๐—ฎ๐—น๐—ฎ๐—บ ๐—ฆ๐—ฒ๐—ต๐—ฎ๐˜

Penyelidikan epidemiologi campak bertujuan untuk mencegah perluasan penularan, deteksi dini lebih awal dan mencegah kejadian luar biasa lebih cepat sehingga dapat dilakukan menajemen lanjutan yang tepat.

Tim Surveilans BLUD UPT Puskesmas Pahandut yang terdiri dari dokter dan perawat melaksanakan penyelidikan kasus Suspek ( orang yang terduga ) Campak di Wilayah Kerja Puskesmas Pahandut.
Dilanjutkan dengan pengambilan sampel darah untuk penegakan diagnosa pada kasus tersebut.

Saat ini terdapat Kasus Luar Biasa Campak, oleh sebab itu untuk orang tua agar aktif membawa anak nya ke posyandu / puskesmas guna mendapatkan Imunisasi campak dan Rubella untuk mendapatkan kekebalan secara optimal terhadap penyakit campak Rubella.

Demikian giat kami,
๐—ฆ๐—”๐—Ÿ๐—”๐—  ๐—ฆ๐—˜๐—›๐—”๐—ง ๐—ฆ๐—”๐—Ÿ๐—”๐—  ๐—•๐—”๐—›๐—”๐—Ÿ๐—”๐—ฃ

#campak
#morbillivirus
#imunisasicampak
#cegahcampakrubella
#puskesmaspahandut
#salamsehatsalambahalap

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *