*GERAKAN PANARUNG PEDULI SESAMA (PANDULIMA)* Ijin Melaporkan Giat Anggota *PANDULIMA* Div *EMERGENCY* √ Waktu : Ahad…

*GERAKAN PANARUNG PEDULI SESAMA (PANDULIMA)*

Ijin melaporkan giat anggota *PANDULIMA* div. *EMERGENCY*.

√ Waktu : Ahad, 30 Januari 2022

√ Jenis Giat : Penangkapan dan Pengamanan Hewan Melata

√ Lokasi Giat : Jl. RTA. Milono Km. 6.5

√ Personil dilapangan :
– Panji
– Ryan
– Jaka

√ Sarpras :
– 1 unit R4 pribadi anggota
– 1 Unit R2 pribadi anggota
– 1 buah hook stick

√ Uraian Singkat Giat :
– pada pukul ±17.30WIB anggota menerima info dari bp. Suyitno (37), bahwa kembali muncul seekor ular di plafon rumah miliknya. Rekanan yang mendapatkan informasi, langsung meluncur ke lokasi untuk melakukan penangkapan dan penanganan.
Dikarenakann tidak adanya alay untuk naik, menyulitkan anggota untuk melakukan penangkapan.
Namun akhirnya hewan tersebut berhasil di tangkap dan diamankan oleh anggota PANDU LIMA divisi EMERGENCY.

√ Tambahan :
– Jenis : Reticulatus Pythonidae (Sanca Batik)
– Umur : ±8bln
– Panjang ±110cm
– Berat : –

√ Kendala di Lapangan :
– posisi hewan yang sulit dijangkau.
– tidak adanya grabstick
– kurangnya APD

√ Red :
– rn

Demikian Laporan disampaikan untuk digunakan sebagai catatan giat dan informasi bagi masyarakat.
Mohon maaf jika terdapat kesalahan pengetikan dalam pembuatan laporan.

*EMERGENCY PANDULIMA*

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *